Kajian Pengaruh Kapasitas Alur Sungai Terhadap Debit Banjir dan Air Pasang (Studi Kasus: Sungai Oba di Ibu Kota Propinsi Maluku Utara)

Authors

  • Zainal Program Magister Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Muslim Indonesia Author
  • Ratna Musa Program Studi Teknik Sipil Universitas Muslim Indonesia Author
  • Hanafi Ashad Program Studi Teknik Sipil Universitas Muslim Indonesia Author

DOI:

https://doi.org/10.33096/za9qzt18

Keywords:

Debit banjir, hec-rass, pasang surut

Abstract

Saat banjir, kapasitas alur sungai meluap dan daya tampung alur sungai menjadi berkurang sehingga perlu diketahui besarnya debit banjir rencana dan pengaruh kapasitas sungai terhadap debit banjir rencana sungai Oba bagian hilir. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis besarnya debit banjir dan kapasitas alur sungai terhadap debit banjir rencana sungai Oba bagian hilir. Analisis kuantitatif dilaksanakan melalui perhitungan debit banjir rencana sungai Oba bagian hilir yakni sebesar Tr 2 = 88. 72 m3 / detik, Tr 5 = 114.00 m3 / detik, Tr 10 = 129.78 m3 / detik, Tr 25 = 148.88 m3 / detik, Tr 50 = 162.57 m3 / detik, Tr 100 = 175.85 m3 / detik, debit kala ulang banjir Q 25 tahun (Tr 25 = 148.88 m3 / detik). Pengaruh kapasitas alur sungai terhadap debit banjir rencana dianalisi pada software HEC-RAS 5.0.7. Pada titik banjir patok P50 elevasi muka air + 15.16 m, patok P40 elevasi muka air + 11.52 m, patok P30 elevasi muka air + 7.42 m, patok P25 elevasi muka air + 5.52 m, patok P10 elevasi muka air + 2.07 m, patok P5 elevasi muka air + 0.83 m, patok P0 elevasi muka air + 0.7 m dan pengaruh pasang surut 249,3 m. 

References

Asdak, C. (2018). Hidrologi dan pengelolaan daerah aliran sungai. Gadjah Mada University Press.Press, 2018.

Triatmodjo, (2008). Hidrologi Terapan. Yogyakarta: Beta Offset.

Kusuma, A. T., Rizal, N. S., & Abadi, T. A. (2016). Analisis dan Evaluasi Kapasitas Penampang Sungai Sampean Bondowoso dengan menggunakan Program Hec-Ras 4.1. Jurnal Rekayasa Infrastruktur Hexagon, 2(02).

Qoirunisa, i., & Putri, n. m. (2019). Analisis Debit Banjir Rancangan Dan Kapasitas Penampang Aliran Kali Opak Dengan Metode Hidrograf Satuan Sintetik (Hss) Nakayasu Dan Software Hec-Ras Analysis Of Flood Debit Design And Capacity Of Opak Time Flow With Synthetic Unit Hydrograph (Hss) Methods Necayasu And Hec-Ras Software 16pt (doctoral dissertation, university technology yogyakarta).

SID/DD Sungai Oba (2019) Executive Summary, BWS Maluku Utara.

Syahputra, I., & Rahmawati, C. (2018). Aplikasi Program HEC-RAS 5.0. 3 Pada Studi Penanganan Banjir.

Downloads

Published

2021-10-31

Similar Articles

1-10 of 20

You may also start an advanced similarity search for this article.

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 4 > >>